Kali ini saya akan menunjukkan bagaimana
Cara Membuat Kotak Script Pada Postingan Blog. Membuat kotak Script pada postingan blog juga salah satu ide alternatif agar blog tampil lebih menarik dan rapih. Kotak Script biasanya digunakan untuk memasukan kode-kode script kedalam postingan blog agar terlihat rapih dan tidak memakan banyak tempat. Kotak Script memiliki berbagai bentuk; ada yang berbentuk kotak sederhana, ada pula yang berbentuk kotak dengan tambahan scroll, dan juga bentuk-bentuk lainnya. Selain itu kotak script juga dapat diberi warna pada bagian background, dan pada garis kotaknya. Garis pada
kotak script (
Border ) dapat di ubah dengan berbagai bentuk sesuai dengan yang diinginkan, karena garis pada kotak script ( border ) juga memiliki berbagai fariasi.